Benua-benua di dunia (bag.1)
interaksi
antar benua Asia
Benua atau Kontingen adalah hamparan dataran
yang sangat luas yang pada bagian tengahnya bersifat kering karena tidak mendapat pengaruh angin laut
yang basah dan lembab
sejarah terbentuknya benua
teori pergeseran menurut Alfred wegener
kurang lebih 300juta tahun yang lalu semua
benua yang ada saat ini bergabung
menjadi satu yang disebut benua Pangea. benua Pangea kemudian terbagi menjadi
dua yaitu benua laurasia di bagian utara dan benua gondwana di bagian Selatan. benua
benua tersebut kemudian bergerak saling menjauh atau mendekat dengan yang
lainnya dalam kurung waktu jutaan tahun barulah terbentuk benua yang kita kenal
saat ini
letak
dan luas Benua Asia dan benua lainnya
·
Amerika
letak astronomis 170 derajat BB sampai
35 derajat BB dan 83 derajat lu sampai 55 derajat LS luas wilayah 42 juta km2
·
Afrika
letak astronomis 35 derajat LS sampai
37 derajat lu dan 17 derajat BB sampai 52 derajat BT luas wilayahnya 30,209
juta km2
·
Benua
Eropa
letak astronomis 35 derajat lu sampai
80 derajat lu dan 9 derajat BB sampai 60 derajat BT luas wilayahnya 10,
35000000 km persegi
·
Benua
Asia
letak astronomis 80 derajat lu sampai
11 derajat LS dan 26 derajat BT sampai 170 derajat BT luas wilayahnya 440 juta
km2
·
Benua
Australia
letak astronomis 10 derajat LS sampai 39
derajat LS dan 113 derajat BT sampai 153 derajat BT luas wilayahnya 8,9 juta
km2

Komentar
Posting Komentar